Showing posts with label SMA Pintar Lazuardi. Show all posts
Showing posts with label SMA Pintar Lazuardi. Show all posts

Friday, 29 October 2021

Kiat Memilih SMA yang Tepat

Tak terasa waktu berlalu, tahu-tahu dua anak saya sudah duduk di bangku SMP. Hanya kurang dari 1,5 tahun lagi, saya sudah punya anak yang duduk di bangku SMA. Huwaaa.... kok cepet banget ya? Saya sering flashback mengenang sewaktu mereka masih kecil-kecil dengan beda usia hanya setahun. Yang satu minum ASI, satunya lagi susu formula. Kadang ingin kembali ke masa lalu, tapi capek juga sih mengurus dua anak kecil-kecil. Ya sudah, dinikmati saja saat-saat mereka membesar dan sudah tak mau dipeluk mamanya ini. 
 
 
SMA Pintar Lazuardi